Rabu, 19 Oktober 2016

Bumiku



globe


Bumiku
merintih pedih
darah bersimbah menangis sedih
di segala penjuru maut mengepung
kemana jiwaku hendak berlindung
bumiku jiwaku menangis berkabung.

Tuhanku
kali ini izinkan aku memohon ampun
dosa bertumpuk martabat terpuruk
aku mengeluh kapan kegelapan runtuh
aku bermimpi kapan cahaya terang kembali.

Tuhanku
kapan bumiku
ramah kembali...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar