Tahu diri siapa diri ini
yang tak sebaik bumi pertiwi,
yang tak secantik dewi peri,
yang tak seindah dalam mimpi,
yang tak pantas kau cintai,
yang dari dulu hingga kini,
tak pernah diri, diajak tuk pergi.
Tahu diri siapa diri ini,
bukan telaga tempat bermuara cinta sejati,
bukan dermaga tempat berlabuhnya hati nurani,
pun bukan lautan cinta yang kau arungi.
Tahu diri siapa diri ini,
tak ada lagi sisi tuk memperbaiki,
tak ada lagi tempat sekedar berbagi,
karena tak ada lagi ruang di hati,
pun aku bukan orang yang kau kehendaki
Tahu diri siapa diri ini,
pelan tapi pasti,
sekeping hati telah kau bawa pergi,
cinta terkubur lalu mati,
kini ku sendiri.
--
© Copyright - All Rights Reserved
Kamis, 30 April 2015
Luruh
Baca Juga :
Cinta Dalam Kehidupan
Cinta Ini, Seberapa Pantas
Cinta Tak Selamanya Indah
Cinta Dalam Kehidupan
Sajak Putus Cinta
Wajah - Wajah Cinta
Bunga Putih
Biarkan Cinta Mengajak Bicara
Astaghfirullah
Nyanyian Sumbang
Sutra Putih
Puisi Gus Mus
Pertemuan
Luruh
Kamu
Hay Play Boy
Small Note The Prisoners : Mother
Cinta Dalam Bayang-Bayang
Mata Hati Cinta
Cinta Dari Balik Bilik
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar